• Rabu, 27 September 2023

Resep Kue Emping Melinjo, Cookies dengan Rasa Unik untuk Hidangan Istimewa di Hari Raya

- Rabu, 31 Mei 2023 | 21:41 WIB
Resep kue emping melinjo (Tangkapan layar channel youtube Vianney Lim)
Resep kue emping melinjo (Tangkapan layar channel youtube Vianney Lim)

Penulispro.com - Resep kue emping melinjo bisa disajikan nih moms untuk menyambut hari raya Idul Adha yang akan tiba sebentar lagi.

Cara membuat resep kue emping melinjo ini sangat mudah sekali sehingga tidak menghabiskan waktu dan tenaga.

Selain itu, resep kue emping melinjo juga menggunakan bahan-bahan sederhana yang mudah didapat, namun rasanya jangan ditanya pasti bikin ketagihan.

Setelah sebelumnya sibuk membuat aneka kue untuk hari raya Idul Fitri, untuk menyambut hari raya Idul Adha bisa membuat kue yang lebih simple cara membuatnya.

Walaupun hari raya Idul Adha tidak seheboh hari raya Idul Fitri, namun tidak ada salahnya moms menghidangkan kue di hari raya.

Salah satunya membuat kue emping melinjo yang mudah dan rasanya enak, apalagi bahannya mudah didapat.

Biasanya emping melinjo hadir sebagai pelengkap hidangan istimewa seperti menu ketupat dan opor ayam.

Tidak ada salahnya, stok emping melinjo bisa dibuat kue kering rasa istimewa yang bisa jadi rebutan keluarga.

Seperti dikutip dari channel youtube Vianney Lim, ini dia cara membuat resep kue emping melinjo yang mudah.

Baca Juga: 7 Manfaat Kemangi untuk Kesehatan, Wajib Tahu Bagi Kamu Penderita Penyakit Jantung!


Bahan :

125 gr emping melinjo yang sudah digoreng

200 gr mentega

100 gr gula pasir

2 btr kuning telur

Halaman:

Editor: Frida Firdiani

Tags

Artikel Terkait

Terkini

5 Orang Pertama Yang Menerima Dakwah Nabi Muhammad Saw

Jumat, 22 September 2023 | 14:19 WIB
X