• Minggu, 24 September 2023

Ditemukan! Pendaki Gunung Kerinci yang Hilang: Inilah Mitos Gunung Kerinci, Menyeramkan...

- Minggu, 20 Agustus 2023 | 20:00 WIB
Mitos Gunung Kerinci yang menyeramkan tetapi tetap menarik minat banyak orang. (The Spice Route End)
Mitos Gunung Kerinci yang menyeramkan tetapi tetap menarik minat banyak orang. (The Spice Route End)

Penulispro.com - Pendaki Gunung Kerinci, Martinus (30) yang terjatuh saat menuju Shelter 3 Pendakian, akhirnya ditemukan Tim SAR.

Pria asal Jakarta itu terjatuh saat menuju Shelter 3 Gunung Kerinci yang terkenal sangat terjal.

Dirilis media lokal setempat, ketika itu Martinus, Rabu (18/8/2023) mendaki gunung tertinggi di Sumatera itu. Namun terpeleset saat mendaki tebing dan merayap di celah akar bebatuan.

Baca Juga: WisataBukit Monceq: Wisata Lokal yang Belum Terangkat Ke Permukaan Nasional

Taman Nasional Kerinci Seblat Terkenal Terjal

Untungnya, Tim SAR akhirnya menemukan Martinus dalam kondisi cedera kaki.

Memang jalur pendakian Gunung Kerinci masuk wilayah Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS) di Sumatera yang terkenal ekstrim.

Serem! Inilah Mitos Gunung Kerinci

Disarikan dari 'Indonesian Myth' dan sumber relevan lainnya, Gunung Kerinci, dengan keindahan alam yang memukau, juga menyimpan lapisan misteri.

Legenda seram Gunung Kerinci membuat menarik bagi pencinta cerita horor dan mitos.

Inilah 5 mitos Gunung Kerinci yang menarik rasa penasaran

1. Ratu Bidadari dan Penjaga Gunung

Mitos Gunung Kerinci ini mengisahkan seorang ratu bidadari yang menjaga Gunung Kerinci.

Konon, dia memiliki daya tarik luar biasa yang sering menghipnotis para pendaki.

Halaman:

Editor: M. Isa Jatinegara

Tags

Terkini

X