penulispro.com- Cuplikan foto setelah gempa Turki di bawah ini, dimana terlihat kehancuran bangunan yang sangat dahsyat harus dialami warga turki di negaranya, hingga kini belum dapat dipastikan berapa jumlah korban yang tewas secara keseluruhan, karena korban semakin meningkat jumlahnya dan saat ini perkiraan telah terdata sebanyak 2500 jiwa yang tewas.
Jika dilihat dari cuplikan foto setelah gempa Turki tersebut, dapat ditarik kesimpulan bahwa inilah gempa yang paling mencengangkan di seluruh dunia dari gempa-gempa dunia yang pernah ada, bangunan yang hancur akibat gempa, menjadi bergeser dan sulit rasanya untuk dikatakan layak kembali, meskipun begitu warga turki masih ingin mencari barang-barang pribadinya, walaupun agak kesulitan untuk menemukannya.
Dari cuplikan foto setelah gempa turki selanjutnya di bawah ini, perkiraan yang runtuh sebanyak 3000 bangunan, diantaranya juga ada masjid yang telah hancur sebagian, yang berlokasi di Malatya, Turkey, dan terkait bantuan, ada dukungan atas gempa yang terjadi dari lembaga NATO, selain itu, Presiden Turki menyatakan bahwa sudah banyak penawaran bantuan dari berbagai macam negara.
Pada cuplikan foto di bawah ini misalnya, telah ada tim penyelamat yang sedang mencari korban yang berada dalam puing-puing setelah gempa. Bukan hanya tim penyelamat saja, namun beberapa warga juga mencari barang-barang miliknya.
Tidak mudah bagi tim penyelamat untuk menemukan korban yang telah terkubur dalam puing-puing gempa turki tersebut.

Cuplikan foto setelah gempa Turki berikut yaitu masjid yang telah hancur sebagian pada bangunannya, bangunan yang telah hancur ini terus diusahakan oleh para tim penyelamat walaupun ada beberapa hambatan, yaitu cuaca yang dingin sangat menghambat pekerjaan tim penyelamat.
Pada tanggal 09 februari 2023, telah ditemukan kembali korban sekitar 17.100 orang. Walaupun telah ditemukan korban, harapan tim penyelamat untuk menemukan korban lagi menjadi memudar karena udara buruk yang sangat mengganggu.
Selain masjid, banyak ditemukan korban anak-anak yang luka-luka, beberapa jam setelah gempa melanda turki. Kerusakan yang luas harus dialami turki dan suriah, dikarenakan setelah gempa utama, adanya gempa susulan yang yang cukup besar pada siang hari.

Terjadinya beberapa bencana setelah adanya gempa utama Turki, yaitu cuaca dingin, gempa susulan dan bangunan yang runtuh. Tim penyelamat telah melakukan penggalian pada puing-puing dan didapatkan korban yang telah terkubur lebih dari 5000 korban jiwa.
Dampak dari terjadinya gempa ini yaitu diperkirakan mencapai 23 juta orang sehingga menyebabkan adanya ribuan korban yang terjadi di Turki dan suriah. WHO memperingatkan bahwa dapat terjadi gempa susulan akibat dari gempa besar ini, selain itu ada bantuan juga akan diberikan dari WHO atas bencana besar ini.
