Penulispro.com - Orang tua sahabat anak di jaman yang serba digital dan semakin modern ini sangat dibutuhkan.
Namun sayangnya, orang tua sahabat anak justru sulit dilakukan dan digantikan dengan kecanggihan digital melalui perangkat untuk berselancar di dunia maya seperti HP.
Anak akan tumbuh menjadi pribadi yang lebih baik dan mampu mengatasi permasalahannya jika orang tua sahabat anak bisa dilakukan.
Saat ini anak cenderung lebih banyak menghabiskan waktunya untuk memegang HP dan mendapatkan kesenangannya melalui dunia maya.
Anak yang jarang berinteraksi dengan orang tuanya rentan mendapatkan pergaulan bebas yang kemungkinan berbahaya untuk masa depannya.
Oleh karena itulah, orang tua sudah seharusnya menjadi sahabat untuk anak untuk membentuk kepribadiannya.
Berikut ini beberapa tips dan cara agar orang tua sahabat anak dan menjadi dekat dengan anak.
Baca Juga: Manfaat Sinar Matahari, Anugerah Tuhan yang Bisa Dinikmati oleh Semua Makhluk di Muka Bumi
1. Mengajak anak bercerita dan berdiskusi
Orang tua dapat mengajak anak untuk bercerita dan berdiskusi bersama saat sedang bersantai atau ingin memperoleh solusi.
Anak yang terbiasa diajak bercerita dan berkomunikasi akan lebih terbuka dengan orang tuanya saat ada masalah.
2. Melakukan kontak secara fisik
Anak sangat senang dan merasa nyaman jika diberikan sentuhan seperti pelukan maupun digenggam tangannya. Anak merasa bahwa orang tuanya melindungi dan menyayanginya.
3. Mendengarkan ceritanya
Selalu menjadi pendengar yang baik ketika anak sedang bercerita. Anak merasa dihargai sebagai seorang pribadi yang sedang ingin didengarkan.
Artikel Terkait
Apa yang Harus Dilakukan Ketika Orang Tua Menangis; Jangan Membuat Orang Tua Menangis Kalau Tak Mau Berdosa!
Jangan Anggap Remeh Anak yang Senang Curhat kepada Orang Tua, Itu Bukti Mental yang Sehat
Anak Kurang Percaya Diri? Orang Tua Wajib Lakukan Stimulasi Ini untuk Menumbuhkan Rasa Percaya Dirinya!
Mengapa Guru Harus Dihormati? Berikut Alasannya karena Kedudukanya Sejajar Layaknya Orang Tua Kita di Rumah
Mengapa Harus Hormat dan Patuh Kepada Orang Tua? Karena Termasuk Mematuhi Perintah Allah SWT !