Penulispro.com - Penyebab rambut rontok pada remaja mungkin masih sangat jarang terjadi, namun ada yang mengalami.
Yang paling sering menjadi penyebab rambut rontok pada remaja adalah rasa stres dan emosi, padahal ada beberapa penyebab lainnya yang juga wajib diwaspadai.
Penyebab rambut rontok pada remaja ini jika tidak segera ditangani akan semakin parah dan rambut semakin tipis, bahkan pada beberapa orang dapat menjadi kebotakan.
Rambut rontok sebenarnya merupakan kondisi yang wajar, namun hanya sekitar 50 helai sampai 100 helai sehari.
Nantinya rambut akan tumbuh kembali dan menggantikan rambut yang rontok. Apabila lebih dari itu, maka dapat dikatakan sebagai kerontokan rambut yang parah.
Berikut ini beberapa penyebab rambut rontok pada remaja yang wajib diwaspadai.
1. Hair style yang salah
Hair style atau perawatan rambut sering dilakukan oleh para remaja, namun terkadang menjadi berlebihan. Padahal, perawatan rambut menggunakan produk-produk yang mengandung zat-zat kimia.
Produk tersebut dapat menyebabkan kulit kepala menjadi panas, kering, dan mempengaruhi akar rambut.
Jika dilakukan terlalu sering dan berlebihan, maka rambut dapat menjadi kering dan rapuh, sehingga memicu terjadinya kerontokan.
Untuk mengatasinya, sebaiknya tidak terlalu berlebihan melakukan perawatan rambut menggunakan bahan kimia dan dianjurkan untuk memakai bahan-bahan alami.
Baca Juga: Ternyata Ada Bahaya Pijat Perut yang Wajib Diwaspadai, Harus Dilakukan Hati-hati oleh Ahlinya!
2. Hormon yang kacau
Di masa remaja memang terjadi perubahan hormon dan fisik atau yang disebut masa pubertas.
Artikel Terkait
Ingin Mendapatkan Rambut Sehat yang Manjadi Idaman? Ikuti Cara Ini!
Pasti Kamu Klepek Klepek Lihat 10 Aktor Korea Ganteng yang Makin Badas dengan Rambut Gondrong Berikut Ini
Rambut Rontok? Cegah Masalah Rambut Dengan Mengonsumsi Makanan Ini
5 Referensi Warna Rambut Marion Jola, Bikin Penampilan Kamu Lebih Fresh dan Elegan!
Tips Memanjangkan Rambut dengan Cepat dan Alami. Nomor 2 Sering Disepelekan