Penulispro.com - Mengecilkan perut buncit dapat dikatakan tidak mudah jika melakukannya dengan cara yang salah.
Padahal mengecilkan perut buncit sebenarnya sangat simpel, asalkan dilakukan secara konsisten dan rutin.
Salah satu cara untuk mengecilkan perut buncit adalah melalui olahraga dan memilih jenis olahraga yang tepat.
Perut yang buncit disebabkan oleh adanya penumpukan lemak di bagian perut, seperti pada bagian rongga kulit maupun di bawah kulit.
Konsumsi kalori yang berlebihan pada saat makan dan pembakaran kalori yang kurang dapat menjadi penyebab dari perut buncit.
Perut yang buncit akan mengurangi rasa percaya diri dan minder, karena bentuk perutnya yang kurang sedap dipandang.
Selain itu, perut buncit juga dapat menyebabkan berbagai keluhan penyakit. Bahkan penyakit yang serius, seperti stroke, hipertensi, jantung, dan diabetes.
Baca Juga: Ternyata 4 Coach The Voice Kids Berikut Ini Dulunya adalah Peserta The Voice, Siapa Saja Mereka?
Cara Mengecilkan Perut Buncit Melalui Olahraga
Ada cara yang paling gampang untuk mengecilkan perut buncit, namun membutuhkan konsistensi dan kemauan yang kuat, yaitu berolahraga.
Berikut ini beberapa olahraga yang dapat mengurangi, bahkan menghilangkan perut buncit.
1. Yoga
Yoga menjadi cara yang paling mudah dan efektif untuk mengecilkan perut buncit. Selain itu akan menyebabkan tubuh menjadi lebih sehat dan bugar.
2. Berenang
Berenang selama 30 menit sebanyak 3 kali seminggu dapat mengecilkan perut buncit dengan cara membakar lemak tubuh secara bertahap.
Artikel Terkait
Berita Wisata Danau Toba: Cek Youtube Bapak Sandiaga Uno TV! Membahas Pengembangan Wisata Olahraga di Sumut
Tips Jaga Tubuh Tetap Fit Selama Puasa. Tentukan Waktu Olahraga yang Tepat!
Peringatan ‘Play True Day’ di China, Ciptakan Kesadaran Olahraga Bersih, Bagaimana di Indonesia?
Cara Cepat Kurus Tanpa Olahraga dan Diet yang Berat, Kaum Hawa Silahkan Merapat
Trik Jitu Cara Cepat Kurus Tanpa Olahraga yang Bisa Anda Coba dan Dijamin Aman